Copyright © Garena Online. Copyright © Tencent. All rights reserved.
© 2019 Activision Publishing, Inc. ACTIVISION and CALL OF DUTY are trademarks of Activision Publishing, Inc.Trademarks belong to their respective owners. All rights reserved.
Berbagai
Mode
Tantang kemampuan kamu
jadilah yang terbaik
Tantang kemampuan kamu
jadilah yang terbaik
Team Deathmatch adalah mode dimana Soldier akan berusaha mencari Kill sebanyak-banyaknya untuk tim kamu. Ketika terbunuh, Soldier akan respawn pada ditempat yang sama. Kondisi kemenangan ditentukan ketika salah satu tim telah mencapai target Kill yang ditentukan.
Bomb Mission adalah mode dimana pemain akan terbagi menjadi posisi penyerang atau bertahan. Ketika posisi menyerang, pemain harus mengalahkan semua musuh atau meledakkan bomb di antara 2 target. Sedangkan ketika posisi bertahan, pemain harus mengalahkan semua musuh atau menghentikan ledakan bomb di target
Free For All adalah mode dimana semua orang adalah musuh kamu. Jadilah pemilik Kill tertinggi di mode ini untuk menjadi pemenang dari para Soldier lainnya!
Domination adalah mode dimana tim akan bertarung untuk mengambil lokasi target dan mendapatkan point untuk setiap detik tim berhasil bertahan didalam lokasi tersebut. Tim dengan point tertinggi akan menjadi pemenang dari mode ini
Battle Royale adalah mode dimana 100 pemain akan bertarung untuk bertahan hidup untuk menjadi yang paling tim/pemain terakhir berada didalam game tersebut. Pemain harus mencari senjata, peralatan maupun kendaraan mereka sendiri selagi menghindari Safe Zone yang terus mengecil. Kalian juga akan memiliki Class yang memiliki kemampuan berbeda untuk membantu kalian bertahan hidup melawan seluruh orang lainnya!
Frontline adalah mode dimana Soldier akan berusaha mencari Kill sebanyak-banyaknya untuk tim kamu. Ketika terbunuh, Soldier akan respawn pada ditempat yang acak. Kondisi kemenangan ditentukan ketika salah satu tim telah mencapai target Kill yang ditentukan.
Hardpoint adalah mode dimana tim akan bertarung untuk mengambil lokasi target yang terus berpindah dan bertahan hingga waktu setiap lokasi berakhir. Tim yang memiliki lokasi terbanyak akan menjadi pemenang dari mode ini